Tapi, tahukah Anda jika ternyata binatang-binatang tersebut termasuk satwa langka, sehingga jumlahnya hanya tinggal sedikit saja? Dan, harus tetap dijaga agar mereka tak punah.
Nah, bersama buku ini, mari kita kenali mereka lebih dekat. Dengan membaca buku ini, Anda akan diajak berkenalan lebih jauh seputar kehidupan satwa langka, seperti informasi tentang tubuh, habitat, perilaku, perkembangbiakan, dan penyebab kelangkaannya. Setiap pembahasan dalam buku ini dilengkapi pula dengan gambar berwarna, sehingga akan lebih asyik dan tak membosankan membacanya. Dengan mengenal lebih dekat, kita bisa ikut menjaga mereka dari kepunahan.
3528/SD/11 | 081/WIJ/b | Perpustakaan Gd. D | Available |
Series Title
-
Call Number
081/WIJ/b
Publisher
Harmoni : Yogyakarta., 2011
Collation
163 hlm.; 23 cm.
Language
Indonesian
ISBN/ISSN
9786029785319
Classification
081/WIJ/b
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
1
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
by Desy Wijaya