Buku ini menawarkan sejumlah gagasan yang spesifik, menarik, dan praktis untuk membantu guru menjawab tantangan-tantangan yang sering muncyl di kelas antara lain:
- manajemen waktu selama berada di dalam kelas
-mengajar dengan penuh penghayatan dan antusias
- mendukung siswa yang tertingggel
- memotivasi kelas dengan kreativitas da humor
- memimpin dengan efektif, baik di dalam maupun di luar kelas
1100/SD/09 | 371.1/PAT/l | Perpustakaan Gd. D | Available |
Series Title
-
Call Number
371.1/PAT/l
Publisher
Grasindo : Jakarta., 2008
Collation
187 hlm.; 23 cm.
Language
Indonesian
ISBN/ISSN
9797598225
Classification
371.1
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
2
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility
by Kathy Peterson